Cara Aktifkan Mode Light/Dark Theme di Windows 10

02.44

Windows 10 kini punya fitur yang sebelumnya hanya tersedia di versi mobile. Fitur ini memungkinkan kita untuk menggunakan aplikasi UWP Windows 10 dengan dua tema yang berbeda: Light dan Dark.

Ketika malam hari, mungkin akan sangat cocok menggunakan tema Dark. Tema Dark yang akan mengubah tampilan aplikasi UWP menjadi gelap, juga tampaknya dalam hal penggunaan tak terlalu memengaruhi baterai, sehingga ini akan lebih menghemat baterai.

Sebelum Anniversary Update dirilis, tema Light dan Dark hanya tersedia di Microsoft Edge. Buat yang bergabung dengan Insider, maka sobat bisa menggunakan mode Dark dan Light. Bagi yang tidak bergabung, maka perlu menunggu Anniversary Update dirilis.

Cara Aktifkan Light/Dark Theme

Buka Settings.

Masuk ke Personalization > Colors.

Pada “Choose your app mode”, pilih Light atau Dark.

tema light windows 10

Maka, semua aplikasi UWP akan berubah menjadi gelap-hitam.

Artikel Lainnya

Previous
Next Post »
Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

Tidak ada komentar