Apa itu motherboard ?

03.23
Assalamu'alaikum wr..wb !
Pada kesempatan kali ini artikelnya adalah seputar Motherboard yaitu, pengertian, fungsi dan jenis-jenis motherboard.


Motherboard atau yang sering disebut MOBO adalah sebuah komponen yang sangat penting dalam sebuah CPU, karena berfungsi sebagai papan sirkuit atau sebagai penghubung dari semua komponen yang ada didalam cpu agar dapat berhubungan dan berkomunikasi.

Setiap motherboard memiliki spesifikasi tertentu, seperti berapa ukuran RAM yang dapat dipasang dalam motherboard tersebut dan prosessor manakah yang akan support dalam motherboard tersebut
Motherboard ditemukan oleh APPLE pada tahun 1977.

Jenis-jenis motherboard antara lain adalah :
  • Motherboad ATX
  • Motherboard ITX
  • Motherboard BTX

Nah, dalam motherboard juga terdapat bagian-bagian, antara lain :
  • Soket CPU
  • North Bridge
  • South Bridge
  • Slot RAM
  • Slot AGP
  • Slot PCI
  • Slot CNR
  • Konektor floppy
  • Konektor IDE Primer dan Sekunder
  • Konektor Daya
  • BIOS
  • CMOS
  • Ports

Disini saya tidak membahas fungsi dari bagian-bagian tersebut dikarenakan waktu yang tidak menentukan, semoga dapat bermanfaat.
Terimakasih

Artikel Lainnya

Previous
Next Post »
Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

1 komentar

wah.. tambah pengetahuan ini.. sip lah :D

Balas